Cinta Hilang

Seucap janji yang ku percaya

  • Seucap janji yang ku percaya
  • Setitik luka dan ku tak kecewa
  • Ku harap engkau hidup bahagia tenang dengannya
  • Ku terima saja undanganmu
  • Agar engkau tak meragukan diriku
  • Maafkan bila ku tak bisa datang menghampirimu
  • Buanglah buang semua kenangan
  • Takkan ku jadikan harapan pasti kan hilang
  • Bertahun lamanya bunga ku puja
  • Mekar layu bukan ku tak tahu
  • Sayang beriku kabarmu
  • Ku terima saja undanganmu
  • Agar engkau tak meragukan diriku
  • Maafkan bila ku tak bisa datang menghampirimu
  • Buanglah buang semua kenangan
  • Takkan ku jadikan harapan pasti kan hilang
  • Bertahun lamanya bunga ku puja
  • Mekar layu bukan ku tak tahu
  • Sayang beriku kabarmu
  • Sayang beriku kabarmu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

181 17 1909

2024-3-17 14:34 vivo 1606

Carta hadiah

Jumlah: 0 35

Komen 17