Mengapa Harus Berdusta

Percuma aku berjuang

  • Percuma aku berjuang
  • Percuma berkasih sayang
  • Bila rasa cintamu
  • Bukanlah untukku
  • Ku bisa berikan semua
  • Untuk buatmu bahagia
  • Namun mengapa tak bisa
  • Buatmu setia
  • Bukankah pernah kau kata
  • Aku lah yang sempurna
  • Mengapa harus berdusta
  • Bila sudah tak cinta
  • Cukup sudah ku mengalah
  • Agar kita tak berpisah
  • Namun nyatanya aku kecewa
  • Apa yang telah aku tanam
  • Kan menjadi racun di badan
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Ku bisa berikan semua
  • Untuk buatmu bahagia
  • Namun mengapa tak bisa
  • Buatmu setia
  • Bukankah pernah kau kata
  • Aku lah yang sempurna
  • Mengapa harus berdusta
  • Bila sudah tak cinta
  • Cukup sudah ku mengalah
  • Agar kita tak berpisah
  • Namun nyatanya aku kecewa
  • Apa yang telah aku tanam
  • Kan menjadi racun di badan
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Cukup sudah ku mengalah
  • Agar kita tak berpisah
  • Namun nyatanya aku kecewa
  • Apa yang telah aku tanam
  • Kan menjadi racun di badan
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
  • Pergilah kasih jangan kau kembali
00:00
-00:00
查看作品详情
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

24 5 4022

8-14 18:03 OPPOCPH2239

礼物榜

累计: 0 3

评论 5