Kamu - Kamulah Surgaku

Tahukah kamu kuciumimu di saat kamu terlelap

  • Tahukah kamu kuciumimu di saat kamu terlelap
  • Tahukah kamu kudekap kamu di saat kamu bermimpi
  • Tahukah kamu ya cuma kamu
  • Pemilik hatiku
  • Tahukah kamu hatiku ini
  • Adalah hatimu
  • Tahukah kamu di setiap tidurmu ku kagumi wajahmu
  • Nanti kau kan tahu
  • Nanti kau dengar
  • Bahwa aku begitu
  • Kamu kamu adalah surga yang ada
  • Dalam hidupku dalam kenyataanku
  • Kamu aku adalah penghuni surga
  • Ucapkan salam pada hidup dan mati
  • Tahukah kamu di saat kamu menangis
  • Adalah air mata ku yang jatuh berlinang
  • Tahukah kamu di saat kamu tersakiti
  • Adalah aku yang pertama terluka
  • Tahukah kamu ya cuma aku
  • Yang punya cinta untukmu
  • Tahukah kamu ya cuma aku
  • Yang rela mati untukmu
  • Kamu kamu adalah surga yang ada
  • Dalam hidupku dalam kenyataanku
  • Kamu aku adalah penghuni surga
  • Ucapkan salam pada hidup dan mati
  • Aku ada untuk kamu
  • Aku ada untuk kamu
  • Kamu kamu adalah surga yang ada
  • Dalam hidupku dalam kenyataanku
  • Kamu aku adalah penghuni surga
  • Ucapkan salam pada hidup dan mati
  • Kamu kamu adalah surga yang ada
  • Dalam hidupku dalam kenyataanku
  • Kamu aku adalah penghuni surga
  • Ucapkan salam pada hidup dan mati
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Kerenn kak thayonk quh...👍👍👍🌷🌷🌷💖💖💖💗💗💗💞💞💞😘😘😘🙏🏻🙏🏻🙏🏻🤣🤭✌

22 7 3274

2024-12-27 16:54

Carta hadiah

Jumlah: 1 40

Komen 7