Ku Katakan Dengan Indah

Ku katakan dengan indah dengan terbuka hatiku hampa

  • Ku katakan dengan indah dengan terbuka hatiku hampa
  • Sepertinya luka menghampirinya
  • Kau beri rasa yang berbeda mungkin ku salah
  • Mengartikannya yang ku rasa cinta
  • Tetapi hatiku selalu meninggikanmu
  • Terlalu meninggikanmu selalu meninggikanmu
  • Kau hancurkan hatiku hancurkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
  • Kau terangi jiwaku kau redupkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
  • Tetapi hatiku selalu meninggikanmu
  • Terlalu meninggikanmu selalu meninggikanmu
  • Membuatku terjatuh dan terjatuh lagi
  • Membuatku merasakan yang tak terjadi
  • Semua yang terbaik dan yang terlewati
  • Semua yang terhenti tanpa ku akhiri
  • Kau buatku terjatuh dan terjatuh lagi
  • Membuatku merasakan yang tak terjadi
  • Semua yang terbaik dan yang terlewati
  • Semua yang terhenti tanpa ku akhiri
  • Kau hancurkan hatiku hancurkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
  • Kau terangi jiwaku kau redupkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
  • Kau hancurkan hatiku hancurkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
  • Kau terangi jiwaku kau redupkan lagi
  • Kau hancurkan hatiku tuk melihatmu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
makasih ya dek 😊👍🔥

42 13 2471

2024-7-17 23:11

Carta hadiah

Jumlah: 0 221

Komen 13

  • C i A 2024-7-17 23:16

    sing n happy for your self dek ....no galau galau club ok

  • Rhonie ram Alfande 2024-7-17 23:17

    buat kakak mah apa sih yg nggak.. 🤭🤭😂😂😂😅😅🙏🙏🥰🥰

  • C i A 2024-7-18 17:29

    mksih om 🙏

  • C i A 2024-7-18 17:30

    mksih bunganya 🙏

  • . 2024-7-18 17:31

    sama sama

  • C i A 2024-7-19 15:53

    thanks om 😁🙏

  • Dade Samuel-Ninjutsu 2024-7-25 22:25

    mantulllll dahsyat genre apa ini 🥁 🙌

  • Sriikandii Thiia Sankaediv 2024-7-25 22:48

    keren abis .love you♥️⛔ selalu brkrya yaa sygku 😍💖💖💪

  • Aniez Silvia 2024-7-28 14:16

    🎉 suara nya bgus merdu banget cocok jadi penyanyi idola 😘💖💖💖💖

  • sulas tio 2024-7-28 15:19

    lagunya pas banget