Jangan Pisahkan

Biar cinta terhalang gunung dan samudra

  • Biar cinta terhalang gunung dan samudra
  • Aku tetap memegang janjiku padamu
  • Biar jurang yang terjal ada di depanku
  • Tak kan goyah sumpahku kepada dirimu
  • Kita bagai kumbang dan bunga
  • Hatiku pasti hatimu jua
  • Namun mengapa ada saja
  • Yang benci tulus cinta kita
  • Jangan pisahkan aku dan dia
  • Tuhan tolonglah ku cinta dia
  • Biarkan kami tetap bersama
  • Di dalam suka dan duka
  • Biar jurang yang terjal ada di depanku
  • Tak kan goyah sumpahku kepada dirimu
  • Kita bagai kumbang dan bunga
  • Hatiku pasti hatimu jua
  • Namun mengapa ada saja
  • Yang benci tulus cinta kita
  • Jangan pisahkan aku dan dia
  • Tuhan tolonglah ku cinta dia
  • Biarkan kami tetap bersama
  • Di dalam suka dan duka
  • Jangan pisahkan aku dan dia
  • Tuhan tolonglah ku cinta dia
  • Biarkan kami tetap bersama
  • Di dalam suka dan duka
  • Di dalam suka dan duka
  • Di dalam suka dan duka
00:00
-00:00
查看作品詳情
Yuk duet bareng aku!

51 3 764

2024-12-16 13:22 vivo 1904

禮物榜

累計: 0 7

評論 3

  • daman huri 2024-12-16 14:54

    Wow! Suaranya!!! Smoga bisa duet bareng

  • fery 2024-12-16 15:25

    akhirnya ngepost lagu lagi, hehehe

  • yuriskapatricia 2024-12-20 22:39

    😁💖 🙌keren kok mas.. 👍👍👍 ok banget suaranya mas