Satu Rasa Cinta

Jangan tanya bagaimana esok

  • Jangan tanya bagaimana esok
  • Ku tak ingin menerka perasaan ini
  • Yang kutahu hari ini ku mencintaimu
  • Yang kutahu ku sangat menyayangimu
  • Biarlah semua berlalu
  • Jalani seperti apa adanya
  • Bunga 'kan mekar meski kemarau melanda
  • Bunga 'kan mekar meski kemarau melanda
  • Bukan ku ingin memastikan
  • Akulah cinta sejatimu
  • Yakinkan hatimu
  • Akulah takdir yang engkau nantikan
  • Ku ingin kau merasa tent'ram
  • Biarlah berada di sampingku
  • Kar'na diriku sangat menyayangimu
  • Ku akan membuktikan cinta di hatimu
  • Satu rasa menggapai bahagia
  • Kupinang dirimu s'bagai teman hidupku
  • Berjanjilah kasih setia bersamaku
  • Bukan ku ingin memastikan
  • Akulah cinta sejatimu
  • Yakinkan hatimu
  • Akulah takdir yang engkau nantikan
  • Ku ingin kau merasa tent'ram
  • Biarlah berada di sampingku
  • Kar'na diriku sangat menyayangimu
  • Ku akan membuktikan cinta di hatimu
  • Satu rasa menggapai bahagia
  • Kupinang dirimu s'bagai teman hidupku
  • Berjanjilah kasih setia bersamaku
  • Berjanjilah kasih setia bersamaku
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

62 4 2822

2024-11-24 10:20 OPPOCPH1803

Tangga lagu hadiah

Total: 0 3

Komentar 4

  • Malaputri 2024-11-26 22:40

    mantap abis

  • Neng Anis 2024-12-1 14:10

    🧑‍🎤🤩😎wooowww... kereennnn kk ajari lagu kita duet 💗💗💗🤟

  • Mr look 2024-12-1 15:05

    💖 kereennn saudaraku🌷🌷🌷🌷🌷🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨👍 love u 💪😘

  • Ajkia 2024-12-3 22:09

    gas pol!