Pupus

Aku tak mengerti apa yang kurasa

  • Aku tak mengerti apa yang kurasa
  • Rindu yang tak pernah begitu hebatnya
  • Aku mencintaimu lebih dari yang kau tahu
  • Meski kau tak 'kan pernah tahu
  • Aku persembahkan hidupku untukmu
  • Telah kurelakan hatiku padamu
  • Namun kau masih bisu
  • Diam seribu bahasa
  • Dan hati kecilku bicara
  • Baru ku sadari
  • Cintaku bertepuk sebelah tangan
  • Kau buat remuk seluruh hatiku
  • Semoga waktu akan mengilhami
  • Sisi hatimu yang beku
  • Semoga akan datang keajaiban
  • Hingga akhirnya kau pun mau
  • Aku mencintaimu
  • Lebih dari yang kau tahu
  • Meski kau tak'kan pernah tahu
  • Baru ku sadari
  • Cintaku bertepuk sebelah tangan
  • Kau buat remuk seluruh hatiku
  • Seluruh hatiku
  • Baru ku sadari
  • Cintaku bertepuk sebelah tangan
  • Kau buat remuk seluruh hatiku
  • Seluruh hatiku
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Salam kenal kak

64 4 2345

2020-11-27 13:02 小米红米3

Carta hadiah

Jumlah: 0 16

Komen 4

  • GUEST 2020-11-27 16:47

    maacii ka yuliii cantikk.. keren suaranyaa.. salam kenal.. 😍😍

  • Yuli🌺 2020-12-3 23:23

    😍😍😍😍

  • Fatt 2020-12-22 11:58

    💜 💕 Lakukan seperti ini karena kamu bagus untuk ini

  • Antonih Baskara 2020-12-22 14:45

    akhirnya ada yang cover lagu ini juga!