Kenanglah Aku

Karamnya cinta ini

  • Karamnya cinta ini
  • Tenggelamkanku di duka yang terdalam
  • Hampa hati terasa
  • Kau tinggalkanku meski ku tak rela
  • Salahkah diriku hingga saat ini
  • Ku masih mengharap kau tuk kembali
  • Mungkin suatu saat nanti
  • Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
  • Bila nanti kau tak kembali
  • Kenanglah aku sepanjang hidupmu
  • Karamnya cinta ini
  • Tenggelamkanku keduka yang terdalam
  • Hampa hati terasa
  • Kau tinggalkanku meski ku tak rela
  • Salahkah diriku hingga saat ini
  • Ku masih mengharap kau tuk kembali
  • Mungkin suatu saat nanti
  • Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
  • Bila nanti kau tak kembali
  • Kenanglah aku sepanjang hidupmu
  • Mungkin suatu saat nanti
  • Kau temukan bahagia meski tak bersamaku
  • Bila nanti kau tak kembali
  • Kenanglah aku sepanjang hidupmu
  • Karamnya cinta ini
  • Tenggelamkanku keduka yang terdalam
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
update

21 4 2079

2021-8-7 16:58 CPH1931

Carta hadiah

Jumlah: 0 0

Komen 4

  • Andika Yasa 2021-8-8 00:44

    fan berat kamu

  • Yuli Fitriyani 2021-8-8 08:13

    😁🌹😊kerennn🌻🌻💐💐🌺🌺🌺🌺🌺🌺🌹🌹🌹👋👋👋

  • Dewiy Ainiyah 2021-8-11 14:26

    berkarier terus bang lewt lagu q ngefen sama suaramu 😁

  • Azka 2021-8-11 15:08

    😎🎷🎹 👏👏👏👏Wweeeeewww fav song ni... 😘