Asal Kau Bahagia

Yank kemarin ku melihatmu

  • Yank kemarin ku melihatmu
  • Kau bertemu dengannya
  • Ku rasa sekarang kau masih
  • Memikirkan tentang dia
  • Apa kurangnya aku di dalam hidupmu
  • Hingga kau curangi aku
  • Katakanlah sekarang
  • Bahwa aku tak bahagia
  • Aku punya ragamu
  • Tapi tidak hatimu
  • Kau tak perlu berbohong
  • Kau masih menginginkannya
  • Ku rela kau dengannya
  • Asalkan kau bahagia
  • Yang ku rasa sekarang kau masih
  • Memikirkan tentang dia
  • Apa kurangnya aku di dalam hidupmu
  • Hingga kau curangi aku
  • Katakanlah sekarang
  • Bahwa kau tak bahagia
  • Aku punya ragamu
  • Tapi tidak hatimu
  • Kau tak perlu berbohong
  • Kau masih menginginkannya
  • Ku rela kau dengannya
  • Asalkan kau bahagia
  • Ohhhh
  • Katakanlah sekarang
  • Bahwa aku tak bahagia
  • Aku punya ragamu
  • Tapi tidak hatimu
  • Kau tak perlu berbohong
  • Kau masih menginginkannya
  • Ku rela kau dengannya
  • Asalkan kau bahagia
  • Ohhhhhh
  • Katakanlah sekarang
  • Bahwa kau tak bahagia
  • Aku punya ragamu
  • Tapi tidak hatimu
  • Kau tak perlu berbohong
  • Kau masih menginginkannya
  • Ku rela kau dengannya
  • Asalkan kau bahagia
  • Ohhhhhh
  • Asalkan kau bahagia
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
maaf kalau jelek suaraku laghi serak nihhh....

222 6 3953

2019-5-24 12:11 EVERCOSSM50A MAX

Carta hadiah

Jumlah: 0 11

Komen 6

  • Hamamah 2020-5-24 18:51

    ini beneran butuh support lebih banyak lagi

  • Dawani 2020-5-24 20:29

    adeeem nih

  • Zahin 2020-5-28 20:25

    good deh

  • Zaid 2020-5-28 21:38

    pengen duet bareng kamu

  • Habibah 2020-6-16 20:55

    luluh banget denger suara kamu!

  • Alanna 2020-7-23 14:56

    lagu kesukaan ku nih!