Dimana Cinta!!!

Mengapa masih ada jerit tangis yang merobek telinga

  • Mengapa masih ada jerit tangis yang merobek telinga
  • Mengapa masih ada perang yang harusnya tinggal cerita
  • Apakah nurani tlah pergi dan putihnya hati
  • Tak mampu hapuskan gelap ini
  • Di mana cinta
  • Asap asap menghitam semakin hitam
  • Mengisi jiwa jiwa yang kelam
  • Desing dan dentum meriam jadi alasan
  • Tuk dendam yang tak pernah padam
  • Kita di sini menjadi saksi tentang semua ini
  • Lelah menahan perih di batin ini
  • Tolong cepat hentikan
  • Tak bisakah mencoba tuk berdiri bersama
  • Dan rasakanlah hangatnya jiwa
  • Dalam balutan indahnya cinta
  • Tak inginkah lihat senyum di wajah mereka
  • Bukan semua yang menjadi luka
  • Di setiap deru nafas mereka
  • Kita di sini menjadi saksi tentang semua ini
  • Lelah menahan perih di batin ini
  • Tolong cepat hentikan
  • Tak bisakah mencoba tuk berdiri bersama
  • Dan rasakanlah hangatnya jiwa
  • Dalam balutan indahnya cinta
  • Jangan lagi air mata
  • Biarkan damai menjadi raja
  • Resapi relung hati manusia
  • Ohh
  • Dengar kami yang tak inginkan derita ini
  • Menjadi pengantar tidur kami
  • Melekat di setiap mimpi mimpi
  • Dengar kami yang tak inginkan derita ini
  • Menjadi pengantar tidur kami
  • Melekat di setiap mimpi mimpi
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu

8 0 1

2019-12-8 20:31

Carta hadiah

Jumlah: 0 0

Komen 0