Di Lamun Rindu

Mengapa ketika inilah aku sendirian

  • Mengapa ketika inilah aku sendirian
  • Terkenang kenangan waktu kita bersama
  • Pilu rasa hati bila engkau tiada disisi
  • Indah waktu itu
  • Bila engkau disampingku
  • Seakan dunia milik kita berdua
  • Kini kau tiada hanya aku dilamun rindu
  • Mengapa kau menghilangkan dirimu
  • Katakanlah salahku
  • Sehingga kau hancurkan hidupku
  • Berikanlah kesempatan
  • Untuk aku menjelaskan
  • Agar engkau kan fahami
  • Apa yang telah terjadi
  • Tak perlu kau meragui
  • Ketulusan hati ini
  • Kerna aku bisalah mengerti
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Mari dengarkannya!

42 2 1

2020-7-21 20:51

Tangga lagu hadiah

Total: 0 0

Komentar 2