Dengarkanlah Kata Kataku

Secepat mungkin engkau harus berhenti

  • Secepat mungkin engkau harus berhenti
  • Menghabiskan nafas di luar
  • Kenikmatan dunia sering membuat lena
  • Tak ada yang dapat mencegah
  • Selain engkau sendiri
  • Sebelum terjerumus semakin jauh
  • Sebaiknya engkau berhenti
  • Secepat mungkin engkau harus pulang
  • Menghabiskan mimpi yang hilang
  • Kenyataan hidup terkadang menyakitkan
  • Tak ada yang mampu merubah
  • Selain engkau sendiri
  • Sebelum senja merebut mentari
  • Sebaiknya engkau berhenti
  • Secepat mungkin engkau harus padamkan
  • Bara api panas membakar
  • Gemerlap cahaya akan segera sirna
  • Bersama turunnya senja
  • Dengarkanlah dengan hatimu
  • Jangan engkau dengar dengan jiwa buta
  • Dengarkanlah kata kataku
  • Jangan engkau melihat siapa aku
  • Dengarkanlah kata kataku
  • Jangan engkau melihat siapa aku
  • Dengarkanlah dengan hatimu
  • Jangan engkau dengar dengan jiwa buta
  • Dengarkanlah kata kataku
  • Jangan engkau melihat siapa aku
  • Dengarkanlah dengan hatimu
  • Jangan engkau dengar dengan jiwa buta
  • Dengarkanlah kata kataku
  • Jangan engkau melihat siapa aku
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!

31 4 2665

2023-4-27 11:56 Xiaomi2201117TY

Carta hadiah

Jumlah: 0 6

Komen 4