AKU CUMA PUNYA HATI

Dulu saat ku siap mati untuk mu

  • Dulu saat ku siap mati untuk mu
  • Kamu tak pernah menganggap aku hidup
  • Dulu saat semua ingin ku pertaruhkan
  • Kamu tak pernah percaya cinta sejati ku
  • Aku cuma punya hati
  • Tapi kamu mungkin tak pakai hati
  • Kamu berbohong aku pun percaya
  • Kamu lukai ku tak peduli
  • Coba kau fikir dimana ada cinta seperti ini
  • Kau tinggalkan aku ku tetap disini
  • Kau dengan yang lain ku tetap setia
  • Tak usah tanya kenapa aku cuma punya hati
  • Aku cuma punya hati
  • Tapi kamu mungkin tak pakai hati
  • Kamu berbohong aku pun percaya
  • Kamu lukai ku tak peduli
  • Coba kau fikir dimana ada cinta seperti ini
  • Kau tinggalkan aku ku tetap disini
  • Kau dengan yang lain ku tetap setia
  • Tak usah tanya kenapa aku cuma punya hati
  • Woowoo woowooooo
  • Kamu berbohong aku pun percaya
  • Kamu lukai ku tak peduli
  • Coba kau fikir dimana ada cinta seperti ini
  • Kau tinggalkan aku ku tetap disini
  • Kau dengan yang lain ku tetap setia
  • Tak usah tanya kenapa oooow
  • Tak usah tanya kenapa aku cuma punya hati
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Mari dengarkan!

145 6 2366

2020-7-23 14:05

Tangga lagu hadiah

Total: 0 25

Komentar 6

  • Belle 2020-8-3 14:56

    Outstanding!

  • Mr Obani 2020-9-8 22:31

    swaramu bagus,,cuma goyah dikit,,,next cover ditunggu

  • Van Roem Dickhaa 2020-12-9 12:47

    mantaaaaapp ....smangat

  • akun mati 2022-6-14 01:15

    wow kereeen 👍🤱💙💛💖❤️💗💝💓💚💜💛💙💚💜💖❤️

  • Lili 2022-11-10 20:24

    mantap..

  • budosen yy 2023-6-20 07:29

    unik suaranya