Demi Kau Dan Sibuah Hati

Mengapa harus begini

  • Mengapa harus begini
  • Tiada lagi kehangatan
  • Memang ku sadari sering kutinggalkan
  • Kau seorang diri
  • Bukannya aku sengaja
  • Meninggalkan kau sendiri
  • Aku menyadari
  • Bukan sandiwara kasihku kepadamu
  • Tiap malam engkau ku tinggal pergi
  • Bukan bukan bukannya aku sengaja
  • Demi kau dan si buah hati
  • Terpaksa aku harus begini
  • Tiap hari hingga malam berakhir
  • Ku tahu kau tersiksa karena diriku
  • Sejujurnya aku katakan
  • Tiada satu pengganti dirimu
  • Bukannya aku sengaja
  • Meninggalkan kau sendiri
  • Aku menyadari
  • Bukan sandiwara kasihku kepadamu
  • Tiap malam engkau ku tinggal pergi
  • Bukan bukan bukannya aku sengaja
  • Demi kau dan si buah hati
  • Terpaksa aku harus begini
  • Tiap hari hingga malam berakhir
  • Ku tahu kau tersiksa karena diriku
  • Sejujurnya aku katakan
  • Tiada satu pengganti dirimu
  • Tiap malam engkau ku tinggal pergi
  • Bukan bukan bukannya aku sengaja
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Mari dengarkan!

88 5 1

2020-7-22 15:08

Carta hadiah

Jumlah: 0 31

Komen 5

  • Sharon 2020-7-30 15:19

    Since I discover you, I became your new fan

  • ANGGREK 2021-7-29 23:46

    keren kakak fitri , nyanyi terus ya kakak. sukses selalu 👍👍👋👋

  • T putra kunto darussalam 2021-11-27 12:00

    wow mantaapp 👍👍👍

  • Nuk 2023-5-17 14:23

    ❤️🌹🌺👍🙏

  • CeCeP 2023-7-8 18:09

    asiiiikkk 👋☕🎼🎤🙏