TERTULIS UNTUKKU

Berulang kali ku mencoba menerima

  • Berulang kali ku mencoba menerima
  • Sadari ku kehilanganmu
  • Namun semakin ku mencoba melupakan
  • Bayangmu tak mau pergi
  • Bila tertulis untukku bukanlah dirimu
  • Ku terima jalanku
  • Meski harus ku merelakanmu
  • Biarlah aku menjaga cinta untukmu
  • Terlalu banyak hati yang datang dan pergi
  • Namun tiada yang sepertimu
  • Telah ku berikan seluruh hati untukmu
  • Selalu hanya untukmu
  • Bila tertulis untukku bukanlah dirimu
  • Ku terima jalanku
  • Meski harus ku merelakanmu
  • Biarlah aku menjaga cinta untukmu
  • Dirimu takkan terganti di hatiku
  • Dan takkan berubah
  • Dan bila tertulis untukku bukanlah dirimu
  • Ku terima jalanku
  • Meski harus ku merelakanmu
  • Biarlah aku menjaga cinta untukmu
  • Bila tertulis untukku bukanlah dirimu
  • Tak untuk bersamaku
  • Maaf ku harus meninggalkanmu
  • Biarlah aku menjaga cinta untukmu
00:00
-00:00
查看作品详情
Mari dengarkan!

182 20 1825

2020-7-23 14:37

礼物榜

累计: 1 130

评论 20