Semuanya Pergi

Aku tak bicara sepatah pun tak terkata

  • Aku tak bicara sepatah pun tak terkata
  • Hanya pandangku yang mampu ungkapkan segalanya
  • Semua yang ku cinta pergi tanpa ada kata
  • Hanya kesendirian yang kini tersisa dalam hidupku
  • Semua yang kulalui oh begitu berat
  • Semua yang kumiliki pergi tak kembali
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Jiwa dan ragaku bernyanyi
  • Menari menghibur hati ini
  • Yang t'lah sendiri
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Jiwa dan ragaku bernyanyi
  • Menari menghibur hati ini
  • Yang t'lah sendiri
  • Jiwaku tetap bernyanyi walau ku sendiri
  • Jiwaku tetap menari walau ku sendiri
  • Semua yang kulalui oh begitu berat
  • Semua yang kumiliki pergi tak kembali
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Jiwa dan ragaku bernyanyi
  • Menari menghibur hati ini
  • Yang t'lah sendiri
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Jiwa dan ragaku bernyanyi
  • Menari menghibur hati ini
  • Yang t'lah sendiri
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Yang t'lah sendiri
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Hanya satu yang kuinginkan
  • Yang t'lah sendiri
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Mari dengarkan!

46 3 2721

2020-7-23 17:53

Tangga lagu hadiah

Total: 1 1002

Komentar 3