Andai Ku Tahu

Andai kutahu

  • Andai kutahu
  • Kapan tiba ajalku
  • Ku akan memohon
  • Tuhan tolong panjangkan umurku
  • Andai kutahu
  • Kapan tiba masaku
  • Ku akan memohon
  • Tuhan jangan kau ambil nyawaku
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Andai kutahu
  • Malaikatmu kan menjemputku
  • Izinkan aku
  • Mengucap kata tobat padamu
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Ampuni aku
  • Dari segala dosa dosaku
  • Ampuni aku
  • Menangisku bertobat padamu
  • Aku manusia
  • Yang takut neraka
  • Namun aku juga
  • Tak pantas di surga
  • Andai kutahu
  • Kapan tiba ajalku
  • Izinkan aku
  • Mengucap kata tobat padamu
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Ampuni aku
  • Dari segala dosa dosaku
  • Ampuni aku
  • Menangisku bertobat padamu
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk duet bareng aku!

20 4 1693

2024-11-4 19:58 OPPOCPH2269

Tangga lagu hadiah

Total: 0 2

Komentar 4

  • Simon 2024-11-6 14:14

    ❤️😊😊😊💖💖👩‍🎤😚

  • Juarno Juarno 2024-11-7 14:10

    plg keeerrreeeennnn... say i have no any idea about the idonesian song but this one is so good to listen🥰🥰🥰you sung the song beautifully👏👏👏💐💐💐i love it🥰🥰👍 👩‍🎤💃🤩

  • Fahri ALka 2024-11-7 15:06

    sukses yah kk

  • Putri Ananda 2024-11-14 22:36

    ❤ 💖💖jadi baper deh..heheheeeee