Tersimpan

Tak pernah ku rasakan rasa yang t'lah lama hilang

  • Tak pernah ku rasakan rasa yang t'lah lama hilang
  • Kini hadir kembali saat melihatmu ingin rasanya diri ini memiliki dirimu
  • Namun semua hanya mimpi indah bagiku
  • Akankah kau merasakan rasa cintaku ini
  • Tertatih aku dalam mencintaimu
  • Seakan semua menghantui perjalanan hidup ini
  • Terkikis semua hanya di relung hati
  • Kan ku simpan semua rasa yang telah aku rasakan
  • Takkan mungkin ku melupakkan semua
  • Kepada dirimu yang terlalu indah untuk ku miliki
  • Dan biarkan aku menyimpan semua ini
  • Aku sadari memang terasa perih
  • Bila cinta tak bisa memiliki
  • Tapi lebih sakit lagi bila memiliki tanpa dicintai
  • Kan ku simpan semua rasa yang telah aku rasakan
  • Takkan mungkin ku melupakan semua
  • Kepada dirimu yang terlalu indah untuk ku miliki
  • Dan biarkan aku menyimpan semua ini
00:00
-00:00
查看作品详情
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

33 2 1618

2023-3-28 20:25 vivo 1820

礼物榜

累计: 2 6

评论 2