Kekasih Bayangan

Padamu pemilik hati yang tak pernah ku miliki

  • Padamu pemilik hati yang tak pernah ku miliki
  • Yang hadir sebagai
  • Bagian dari kisah hidupku
  • Engkau aku cinta
  • Dengan segenap rasa di hati
  • Slalu ku mencoba
  • Menjadi seperti yang engkau minta
  • Aku tahu engkau sebenarnya tahu
  • Tapi kau memilih seolah engkau tak tahu
  • Kau sembunyikan rasa cintaku
  • Di balik topeng persahabatanmu yang palsu
  • Kau jadikan aku kekasih bayangan
  • Untuk menemani saat kau merasa sepi
  • Bertahun lamanya
  • Ku jalani kisah cinta sendiri
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Kekasih Bayangan Cover🍃

25 3 1296

2021-12-7 00:14 iPhone XS

Tangga lagu hadiah

Total: 0 0

Komentar 3

  • Muhd Akil 2021-12-7 07:46

    I miss someone in this song

  • Mely Dlauw 2021-12-7 16:19

    💖💖💖Nice capture! 🎻

  • Dazalo Lhiannie 2021-12-14 14:33

    It's supposed to be an unwinding song yet now merely a regretful memory