Gugur Bunga

Betapa hatiku tak kan pilu

  • Betapa hatiku tak kan pilu
  • Telah gugur pahlawanku
  • Betapa hatiku tak kan sedih
  • Hamba ditinggal sendiri
  • Siapakah kini pelipur lara
  • Nan setia dan perwira
  • Siapakah kini pahlawan hati
  • Pembela bangsa sejati
  • Telah gugur pahlawanku
  • Tunai sudah janji bakti
  • Gugur satu tumbuh seribu
  • Tanah air jaya sakti
  • Gugur bungaku di taman bakti
  • Di haribaan pertiwi
  • Harum semerbak menambahkan sari
  • Tanah air jaya sakti
  • Telah gugur pahlawanku
  • Tunai sudah janji bakti
  • Gugur satu tumbuh seribu
  • Tanah air jaya sakti
  • Telah gugur pahlawanku
  • Tunai sudah janji bakti
  • Gugur satu tumbuh seribu
  • Tanah air jaya sakti
  • Betapa hatiku tak kan pilu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!

23 3 1104

2021-8-17 14:21 samsungSM-J610F

Carta hadiah

Jumlah: 0 9

Komen 3

  • 💐💞HerryT2581💞🎤💯 2021-8-17 15:00

    woww...mksh ya joker,nya,mantappp, moga sehat sll🌷🌷🌷💞👍🙏

  • Tina HR 2021-8-18 14:42

    makasih kembali mas 🍎🍎🍎🍎🍎

  • Fransiskus Habeahan 2021-8-21 14:15

    ❤️😍😍hheee... oooo so sweeet sista.....aku suka dgn warna vocalnya.....luar biasa...aku suka aku suka betul betul betul..... 💖 😘