Andai Ku Tahu

Andai kutahu

  • Andai kutahu
  • Kapan tiba ajalku
  • Ku akan memohon
  • Tuhan tolong panjangkan umurku
  • Andai kutahu
  • Kapan tiba masaku
  • Ku akan memohon
  • Tuhan jangan kau ambil nyawaku
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Andai kutahu
  • Malaikatmu kan menjemputku
  • Izinkan aku
  • Mengucap kata tobat padamu
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Ampuni aku
  • Dari segala dosa dosaku
  • Ampuni aku
  • Menangisku bertobat padamu
  • Aku manusia
  • Yang takut neraka
  • Namun aku juga
  • Tak pantas di surga
  • Andai kutahu
  • Kapan tiba ajalku
  • Izinkan aku
  • Mengucap kata tobat padamu
  • Aku takut
  • Akan semua dosa dosaku
  • Aku takut
  • Dosa yang terus membayangiku
  • Ampuni aku
  • Dari segala dosa dosaku
  • Ampuni aku
  • Menangisku bertobat padamu
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

14 3 3650

2021-10-5 12:40 OPPOCPH2127

Tangga lagu hadiah

Total: 0 4

Komentar 3

  • Endri Brawitara Joyo 2021-10-5 14:15

    This song bring back my memories

  • salma chenel 2021-10-9 22:03

    💖 kerennn kk👌👌👍👍👍💯💯💯👈 Saya baru tahu kalau klik 2x bisa menyukai postnya ❤ 🎉 🎹

  • Susi Ana 2021-10-9 22:35

    💙 asekkkkkk