Lagunya Begini Nadanya Begitu

Berlayar ke depok di waktu pagi hari

  • Berlayar ke depok di waktu pagi hari
  • Sambil menulis lirik untuk lagu pop
  • Bilangnya begini maksudnya begitu
  • Kita abadi yang fana itu waktu
  • Barangkali hidup adalah doa yang panjang
  • Tapi oh sayang doanya mesti seragam
  • Karena tak dapat kuungkapkan kata yang paling cinta
  • Kupasrahkan saja di dalam dia
  • Aku tak ingin menangis
  • Menerka gerimis
  • Di sepanjang lorong itu
  • Aku tak ada nyali
  • Oh pak sapardi
  • Aku ingin ngopi dengan sederhana
  • Di bulan juni
  • Dengan murid cantikmu di U I
  • Ada berita apa hari ini dian sastro
  • Hidungmu abadi nyaris seperti puisi
  • Lagunya begini nadanya begitu
  • Maknanya tak ada mirip seperti pejabat
  • Ternyata hatiku hanya selembar daun
  • Ah sialan ku mudah terombang-ambing
  • Tapi kutahu Tuhan kan merawat segalanya
  • Sebab katanya jakarta itu kasih sayang
  • Aku tak ingin menangis
  • Menerka gerimis
  • Di sepanjang lorong itu
  • Aku tak ada nyali
  • Oh pak sapardi
  • Ku hanya ingin boti dengan sederhana
  • Di bulan juni
  • Dengan murid cantikmu di U I
  • Terus terang belakangan kuingin jadi penyair
  • Karang senjata lawan taufiq ismail
  • Bolak-balik seven eleven kutulis syair
  • Sebab kurasa di sana sangat spirituil
  • Ku tak bisa nulis yang indah
  • Dan berbunga-bunga
  • Yang kuingin langsung saja menikam di hati
  • Ku tak rela kau menangis
  • Menerka gerimis
  • Di sepanjang lorong itu aku tak sanggup lagi
  • Oh pak sapardi
  • Lihat ari reda jualan tiket
  • Di cikini
  • Bikin konser mini merayakan puisi
  • Yo pak sapardi
  • Doa kami kirim dari sini
  • Cinta kami beri cuma-cuma
  • Doa kami kirim dari sini
00:00
-00:00
Xem chi tiết bài hát
akhir Januari.. pingin ngopi bareng

7 1 3727

2022-1-31 21:31

Quà

Tổng: 0 11

Bình luận 1