Bait Pertama

Di sini ku menggenggam takdir di tanganku

  • Di sini ku menggenggam takdir di tanganku
  • Aku coba menahan tak menangisimu
  • Di bait pertama
  • Di bait pertama
  • Sekuat kaki ini mencoba berlari
  • Tetapi hati ini menuntunnya kembali
  • Ke bait pertama
  • Ke bait pertama
  • Berjalan hidupku tanpamu
  • Hidupku tanpamu di bait pertama
  • Sekuat kaki ini mencoba berlari
  • Tetapi hati ini menuntunnya kembali
  • Ke bait pertama
  • Ke bait pertama
  • Berjalan hidupku tanpamu hidupku tanpamu
  • Bertahan karna menantimu untuk menantimu di bait pertama
  • Di sini ku menggenggam takdir di tanganku
  • Aku coba menahan tak menangisimu
  • Di sini ku menggenggam takdir di tanganku
  • Aku coba menahan tak menangisimu
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk duet bareng aku!

55 4 1036

2021-7-10 01:59 CPH2239

Tangga lagu hadiah

Total: 0 11

Komentar 4