Dealova

Aku ingin menjadi mimpi indah dalam tidurmu

  • Aku ingin menjadi mimpi indah dalam tidurmu
  • Aku ingin menjadi sesuatu yg mungkin bisa kau rindu
  • Karena langkah merapuh tanpa dirimu
  • Oh karena hati tlah letih
  • Aku ingin menjadi sesuatu yg selalu bisa kau sentuh
  • Aku ingin kau tahu bahwa ku selalu memujamu
  • Tanpamu sepinya waktu merantai hati
  • Oh bayangmu seakan akan
  • Kau seperti nyanyian dalam hatiku
  • Yang memanggil rinduku padamu
  • Seperti udara yg kuhela kau selalu ada
  • Hanya dirimu yg bisa membuatku tenang
  • Tanpa dirimu aku merasa hilang
  • Dan sepi dan sepi
  • Kau seperti nyanyian dalam hatiku
  • Yang memanggil rinduku padamu
  • Seperti udara yg kuhela kau selalu ada
  • Kau seperti nyanyian dalam hatiku
  • Yang memanggil rinduku padamu
  • Seperti udara yg kuhela kau selalu ada
  • Selalu ada kau selalu ada
  • Selalu ada kau selalu ada
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!

20 5 924

2021-6-10 12:51 vivoV2026

Carta hadiah

Jumlah: 0 11

Komen 5

  • MATCHA 2021-6-10 14:52

    mksih hadir mlngkapi joinnya.....

  • MATCHA 2021-6-10 14:52

    wehhhh efeknya jd... amazingggg

  • Kelvin Julian 2021-6-10 16:27

    sama2 boy,,,giilr

  • Dede Amin 2021-6-12 14:31

    hemmm 🎷

  • hoky hoky 2021-6-17 14:44

    💋😎🎤 Mantaap Hobaaa.....🕺💃🕺💃🕺💃🕺 nyanyi lagu Aisyah istri Rasulullah dong...