Hasrat Jiwa

Terjalin makna kata

  • Terjalin makna kata
  • Yang terukir diujung pena
  • Kutuang isi hati
  • Gugah batin yang terhayati
  • Rengkuhan ruang waktu tanpa batas
  • Harapan dan cinta tergenggam
  • Renungan dalam hening gelap malam
  • Terangkum dalam hasrat dan jiwa
  • Kala rindu hampiri
  • Napas nadi hanyut diri
  • Terlukis raut wajah
  • Di mataku bias sinarmu
  • Rengkuhan ruang waktu tanpa batas
  • Harapan dan cinta tergenggam
  • Renungan dalam hening gelap malam
  • Terangkum dalam hasrat dan jiwa
  • Ujung pena bicara
  • Dan nyanyikan lagu untukmu
  • Rengkuhan ruang waktu tanpa batas
  • Harapan dan cinta tergenggam
  • Renungan dalam hening gelap malam
  • Terangkum dalam sanubari
  • Rengkuhan ruang waktu tanpa batas
  • Harapan dan cinta tergenggam
  • Renungan dalam hening gelap malam
  • Terangkum dalam hasrat dan jiwa
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Terimakasih Buat Yang Sudi Bergabung🙏🙏

73 1 1378

2021-2-14 00:24 samsungSM-A015F

Tangga lagu hadiah

Total: 1 26

Komentar 1