Bukan Selembar Tissue

Yank bukanlah selembar tissue

  • Yank bukanlah selembar tissue
  • Yang ku butuhkan untuk
  • Menghapus air mataku
  • Bukan pula selimut sutra
  • Yang dapat menghangatkan
  • Dinginnya malam
  • Guling kiri ka serasa disini
  • Guling kanan ka
  • Semakin terbayang
  • Sungguh ku tak sanggup
  • Jauh jauh jauh darimu
  • Aku menangis karena
  • Tersiksa menahan rindu
  • Rindu bercanda rindu
  • Bermanja denganmu
  • Bulan dan bintang
  • Mencoba mendekat merayu
  • Namun tak sanggup redahkan
  • Rindu yang teramat
  • Dalam padamu
  • Datanglah kekasihku
  • Jangan kau biarkan
  • Diriku merana
  • Hadirlah cintaku kamulah
  • Pelepas rinduku
  • Yank bukanlah selembar tissue
  • Yang bukanlah selimut sutra
  • Kamulah pelepas
  • Rinduku
  • Kamulah pelepas
  • Rinduku
00:00
-00:00
查看作品详情
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

32 8 2527

2024-7-28 13:45 vivoV2038

礼物榜

累计: 0 5

评论 8