Hanya Rindu

Saat ku sendiri kulihat photo dan video

  • Saat ku sendiri kulihat photo dan video
  • Bersamamu yang tlah lama kusimpan
  • Hancur hati ini melihat semua gambar diri
  • Yang tak bisa ku ulang kembali
  • Kuingin saat ini engkau ada di disini
  • Tertawa bersamaku seperti dulu lagi
  • Walau hanya sebentar tuhan tolong kabulkanlah
  • Bukannya diri ini tak terima kenyataan
  • Hati ini hanya rindu
  • Segala cara telah kucoba
  • Agar aku bisa tanpa dirimu
  • Namun semua berbeda
  • Sulitku menghapus kenangan bersamamu
  • Kuingin saat ini engkau ada di disini
  • Tertawa bersamaku seperti dulu lagi
  • Walau hanya sebentar Tuhan tolong kabulkanlah
  • Bukannya diri ini tak terima kenyataan
  • Hati ini hanya rindu
  • Hanya rindu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Do not listening its crowded voice

238 14 1560

2019-9-21 11:34 红米Note 4x

Carta hadiah

Jumlah: 0 41

Komen 14

  • Afeefa 2020-3-18 16:50

    selalu support!

  • Abduh 2020-3-27 21:55

    akhirnya ngepost lagu lagi, hehehe

  • Ghusni 2020-3-31 13:32

    asli mana nih?

  • Mahfuz 2020-3-31 15:21

    baca DM yah

  • Habibah 2020-4-2 15:28

    sering sering dong

  • Bassamah 2020-4-24 19:01

    baru aja mau cover lagu ini

  • Ghabirah 2020-4-24 21:51

    lagu pertamax yang hari ni aku dengerin

  • Hafni 2020-5-16 11:14

    ngepost lagu lagi yah!

  • Abda 2020-5-16 18:05

    lagunya enak nih

  • Haifa 2020-5-26 15:23

    lagunya enak nih