BIARLAH BULAN BERBICARA

Bulan sabit yang jatuh di pelataran

  • Bulan sabit yang jatuh di pelataran
  • Bintang redup tanpa cahaya gemintang
  • Langkah tanpa arah sesat di jalan yang terang
  • Aku yang terlena dibuai pelukan dosa
  • Ingin pulang membalut luka hatimu
  • Ku pun tahu betapa pedih batinmu
  • Beri kesempatan atau jatuhkan hukuman
  • Andai maaf pun tak kau berikan
  • Air mata tulus jatuh di sudut bibirmu
  • Tak terlintas dendam di bening mata indahmu
  • Aku yang merasa sangat berdosa padamu
  • Masih pantaskah mendampingimu
  • Biarlah bulan bicara sendiri
  • Biarlah bintang kan menjadi saksi
  • Tak kan kuulangi walau sampai akhir nanti
  • Cukup derita sampai di sini
  • Ingin pulang membalut luka hatimu
  • Ku pun tahu betapa pedih batinmu
  • Beri kesempatan atau jatuhkan hukuman
  • Andai maaf pun tak kau berikan
  • Air mata tulus jatuh di sudut bibirmu
  • Tak terlintas dendam di bening mata indahmu
  • Aku yang merasa sangat berdosa padamu
  • Masih pantaskah mendampingimu
  • Biarlah bulan bicara sendiri
  • Biarlah bintang kan menjadi saksi
  • Tak kan kuulangi walau sampai akhir nanti
  • Cukup derita sampai di sini
  • Biarlah bulan bicara sendiri
  • Biarlah bintang kan menjadi saksi
  • Tak kan kuulangi walau sampai akhir nanti
  • Cukup derita sampai di sini
  • Biarlah bulan bicara sendiri
  • Biarlah bintang kan menjadi saksi
  • Tak kan kuulangi walau sampai akhir nanti
  • Cukup derita sampai di sini
00:00
-00:00
View song details
29岁时到印尼创业,这是我当年最喜欢的印尼歌手 BROERY MARANTIKA,他于2000年4月7日离开人世。。今天突然想起他,便唱一首他的歌来记念他。

1854 103 2914

2021-6-19 14:18 HUAWEI P30 Pro

Gifts

Total: 113 586

Comments 103