Haruskah Berakhir

Putik yang sedang berbunga

  • Putik yang sedang berbunga
  • Harum yang sedang mewangi
  • Haruskah gugur ke bumi
  • Hati yang sedang bahagia
  • Cinta yang sedang bersemi
  • Haruskah berakhir kini
  • Baru saja ku reguk manis madu cinta
  • Kini harus ku telan pahitnya juada
  • Kalau harus berpisah mengapa berjumpa
  • Awal bahagia berakhir merana
  • Bukan karena salahmu bukan karena salahku
  • Tetapi kita tiada bahagia
  • Putik yang sedang berbunga
  • Harum yang sedang mewangi
  • Haruskah gugur ke bumi
  • Hati yang sedang bahagia
  • Cinta yang sedang bersemi
  • Haruskah berakhir kini
  • Baru saja ku reguk manis madu cinta
  • Kini harus ku telan pahitnya juada
  • Ditangwata masu
  • Kalau harus berpisah mengapa berjumpa
  • Awal bahagia berakhir merana
  • Bukan karena salahmu bukan karena salahku
  • Tetapi kita tiada bahagia
  • Putik yang sedang berbunga
  • Harum yang sedang mewangi
  • Haruskah gugur ke bumi
  • Hati yang sedang bahagia
  • Cinta yang sedang bersemi
  • Haruskah berakhir kini
  • Baru saja ku reguk manis madu cinta
  • Kini harus ku telan pahitnya juada
00:00
-00:00
View song details
Mari dengarkan!

156 5 2698

2020-2-18 16:19 LAVAiris 870

Gifts

Total: 0 18

Comments 5

  • Maasyir 2020-2-24 22:35

    ini beneran butuh support lebih banyak lagi

  • Dayana 2020-2-25 22:19

    sempurna abis deh

  • Habeeba 2020-2-29 22:36

    akhirnya, setelah lama di tunggu

  • Bahirah 2020-6-8 14:59

    lagu favorit aku ini

  • Daffa 2020-6-26 18:04

    lagu favorit neh