KERAMAT

Hai manusia

  • Hai manusia
  • Hormati ibumu
  • Yang melahirkan dan membesarkanmu
  • Darah dagingmu dari air susunya
  • Jiwa ragamu dari kasih-sayangnya
  • Dialah manusia satu-satunya
  • Yang menyayangimu tanpa ada batasnya
  • Doa ibumu dikabulkan Tuhan
  • Dan kutukannya jadi kenyataan
  • Ridla Ilahi karena ridlanya
  • Murka Ilahi karena murkanya
  • Bila kau sayang pada kekasih
  • Lebih sayanglah pada ibumu
  • Bila kau patuh pada rajamu
  • Lebih patuhlah pada ibumu
  • Bukannya gunung tempat kau meminta
  • Bukan lautan tempat kau memuja
  • Bukan pula dukun tempat kau menghiba
  • Bukan kuburan tempat memohon doa
  • Tiada keramat yang ampuh di dunia
  • Selain dari doa ibumu jua
  • Doa ibumu dikabulkan Tuhan
  • Dan kutukannya jadi kenyataan
  • Ridla Ilahi karena ridlanya
  • Murka Ilahi karena murkanya
  • Bila kau sayang pada kekasih
  • Lebih sayanglah pada ibumu
  • Bila kau patuh pada rajamu
  • Lebih patuhlah pada ibumu
  • Bukannya gunung tempat kau meminta
  • Bukan lautan tempat kau memuja
  • Bukan pula dukun tempat kau menghiba
  • Bukan kuburan tempat memohon doa
  • Tiada keramat yang ampuh di dunia
  • Selain dari doa ibumu jua
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk dengarkan duet kami!

148 7 1

2020-3-14 15:51 OPPOCPH1909

Tangga lagu hadiah

Total: 0 11

Komentar 7

  • ⭐🇲🇨Anita🇲🇨⭐ 2020-3-14 16:18

    mt sore irmanto salam santun slu mkch ud melengkapi asik keren😎❤❤🌲🌳 ❤ 🌴🌲 🌳🌴💃🚶🌳🌴🌲🌳 ❤ 🌴🌲 🌳🌴💃🚶🌳🌴

  • irmanto 2020-3-15 13:51

    makasi kembali,suara nya merdu kali y

  • Falah 2020-4-12 14:59

    terbaik dah

  • Fauziah 2020-4-12 18:30

    asyikkk

  • Dwi Ajh 2021-2-15 17:05

    ❤ Let’s duet together

  • Asep Faizin45 2021-2-15 21:09

    😄

  • Dede Arta 2021-3-1 16:23

    💚 🎤 manteeeeebbbb.... bangettt suaranya 👍👩‍🎤