Teman Biasa(Live)

Keramahanku kepadamu

  • Keramahanku kepadamu
  • Kebaikanku kepadamu
  • Bukan berarti bahwa aku cinta kepadamu
  • Bukan berarti bahwa aku ini kekasihmu
  • Tapi sikapmu kepadaku
  • Seakan aku kekasihmu
  • Sejak aku kenal padamu
  • Kau kuanggap teman yang biasa
  • Sungguh aku tiada menduga
  • Kala engkau menyatakan cinta
  • Rupanya aku membuat engkau jatuh cinta
  • Janganlah lagi kaunyatakan
  • Rasa cintamu kepadaku
  • Sejak aku kenal padamu
  • Kau kuanggap teman yang biasa
  • Sungguh aku tiada menduga
  • Kala engkau menyatakan cinta
  • Rupanya aku membuat engkau jatuh cinta
  • Janganlah lagi kaunyatakan
  • Rasa cintamu kepadaku
  • Karena sesungguhnya aku tak menyintaimu
  • Tak mungkin kupaksakan untuk menyintai kamu
  • Mulai sekarang kauanggaplah
  • Diriku ini teman saja
00:00
-00:00
Xem chi tiết bài hát
Yuk dengarkan duet kami!

20 4 2292

2024-12-28 11:38 OPPOCPH2481

Quà

Tổng: 0 104

Bình luận 4

  • ***Bramaztha*** 2024-12-28 11:47

    mksh banyak sll hadir n joinnya sbt. waw. merdu suaranya mantap.. semoga berkenan serta terhibur n sehat2 sll disana Aamiin YRA

  • Wakca Balaka 2024-12-28 11:51

    sama-sama terima kasih Mas ... aamiin ya Allah ya robbal aalamiin

  • Jabrig Bertoo R Ngày hôm qua 14:47

    hadir!

  • Sandi Firdaus Ngày hôm qua 15:47

    😊😊😊tahap belajar brow