Satu Rasa

Kala ku terjaga dari lamunan

  • Kala ku terjaga dari lamunan
  • Bayang masa lalu di mataku
  • Sejenak kubiarkan dan terus berjalan
  • Kuingatkan gundah yang selalu
  • Ada dalam setiap langkahku
  • Oooooo ohhooooo
  • Dan lalu kucoba untuk ikuti
  • Rasa yang pernah aku miliki
  • Sisi ruang batinku selalu bertanya
  • Oh adakah dalam hatimu tempatku berlabuh
  • Oooooo ohhooo
  • Heiy heyia aaa eee
  • Satukanlah rasa
  • Damaimu dalam dekapanku
  • Heiyaa heyaaa aaeee
  • Rasakan cintaku
  • Rinduku selalu bersamamu
  • Oooooo ooooo ohhh ooooo
  • Satu yang aku minta
  • Rindukanlah aku
  • Dan lalu kucoba untuk ikuti
  • Rasa yang pernah aku miliki
  • Sisi ruang batinku selalu bertanya
  • Oh adakah dalam hatimu tempatku berlabuh
  • Kasih oooooo
  • Terjebak dalam khayalku
  • Hanyut dalam buaian asmara
  • Oooo semakin ku terlena
  • Rinduku semakin tak tertahan
  • Heiyaa heyaa eee
  • Heiy heya
  • Satukanlah rasa
  • Damaimu dalam dekapanku
  • Heiya heya
  • Rasakan cintaku
  • Rinduku selalu bersamamu
  • Heiya heya
  • Satukanlah rasa
  • Damaimu dalam dekapanku
  • Heiya heya
  • Rasakanlah cintaku
  • Rinduku slalu bersamamu
  • Rinduku slalu bersamamu
  • Heiya heya
  • Satukanlah rasa
  • Damaimu dalam dekapanku
  • Damaimu dalam
  • Heiya heya
  • Rasakanlah cintaku
  • Rinduku slalu bersamamu
00:00
-00:00
查看作品詳情
#uuwaasseekxs,🇮🇩🌿🙏🌷🌷🤟🤟❤️🇮🇩

89 5 4139

2-17 14:55 OPPOCPH1909

禮物榜

累計: 2 49

評論 5