MADU DAN RACUN

Engkau yang cantik

  • Engkau yang cantik
  • Engkau yang manis
  • Engkau yang manja
  • Selalu tersipu
  • Rawan sikapmu
  • Di balik kemelutmu
  • Di remang kabutmu
  • Di tabir mega-megamu
  • Ku melihat dua tangan
  • Di balik punggungmu
  • Madu di tangan kananmu
  • Racun di tangan kirimu
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
  • Engkau yang cantik
  • Engkau yang manis
  • Engkau yang manja
  • Selalu tersipu
  • Rawan sikapmu
  • Di balik kemelutmu
  • Di remang kabutmu
  • Di tabir mega-megamu
  • Ku melihat dua tangan
  • Di balik punggungmu
  • Madu di tangan kananmu
  • Racun di tangan kirimu
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
  • Aku tak tahu mana yang akan kau berikan padaku
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk dengarkan duet kami!

84 3 2468

2020-3-28 22:53 vivo 1904

Tangga lagu hadiah

Total: 0 13

Komentar 3

  • Akma 2020-4-3 20:27

    lagu kesukaan ku nih!

  • Avatar violation 2020-11-12 13:19

    💌 👍💜 keren banget teringat seorang ayah yg sudah melupakan saya 🎉 💜

  • Meilinda Dwi Anjarsari 2020-11-12 17:07

    🧑‍🎤Semangat terus ya semua nya.. jgn lupa selalu sehat dan happy✌😎🙏 ❤ 🎉🤗😘