Perjalanan

Dengan kereta malam

  • Dengan kereta malam
  • Ku pulang sendiri
  • Mengikuti rasa rindu
  • Pada kampung halamanku
  • Pada Ayah yang menunggu
  • Pada Ibu yang mengasihiku
  • Duduk dihadapanku seorang ibu
  • Dengan wajah sendu
  • Sendu kelabu
  • Penuh rasa haru ia menatapku
  • Penuh rasa haru ia menatapku
  • Seakan ingin memeluk diriku
  • Ia lalu bercerita tentang
  • Anak gadisnya yang telah tiada
  • Karena sakit dan tak terobati
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Duduk dihadapanku seorang ibu
  • Dengan wajah sendu
  • Sendu kelabu
  • Penuh rasa haru ia menatapku
  • Penuh rasa haru ia menatapku
  • Seakan ingin memeluk diriku
  • Ia lalu bercerita tentang
  • Anak gadisnya yang telah tiada
  • Karena sakit dan tak terobati
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Yang wajahnya mirip denganku
  • Yang wajahnya mirip denganku
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
edisi lebaran..mohon maaf lahir dan batin smua sahabat wesing ya....🙏🙏😊🌹🌹

49 4 1212

2020-5-25 01:01 vivo 1610

Carta hadiah

Jumlah: 0 11

Komen 4

  • 😍mei😘✍✍ 2020-5-25 07:57

    kerinn bgt👏👏👏👏👏🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷❤🍫👑👌👌👌

  • 🎶SITI🎉🌹 2020-5-25 11:05

    mkasih like, bunga n suportnya....ditunggu lo joinnya...😊😊🙏🙏

  • 😍mei😘✍✍ 2020-5-25 11:13

    tungu aja law sy uda sampai aku kbr n✌✌✌🤭🤭🤭

  • Dimas 2020-5-26 18:41

    iya sama sama