Akulah Milikmu

Bahagia hati mendengar akan bertemu

  • Bahagia hati mendengar akan bertemu
  • Sekian lama ku impikan kehadiranmu
  • Lampu jalan mengiringi langkahku
  • Ku bawa setangkuh rindu
  • Setiap sudut ada bayanganmu
  • Ku susuri senja datang ke kotamu
  • Aku gelisah menanti kehadiranmu
  • Bukti bahwa aku mencintaimu
  • Sayangku aku pun rindu
  • Sabarlah kita kan bertemu
  • Waktu yang menguji cinta kita
  • Agar setia selamanya
  • Sayangku jangan dengarkan
  • Mereka yang tak ingin kita satu
  • Walau terpisah jarak dan waktu
  • Yakinkan hatiku tetap milikmu
  • Aku akan menjaga kesetiaanku
  • Meski getir melawan sepi
  • Karena kau milikku
  • Bahagia hati mendengar akan bertemu
  • Sekian lama kuimpikan kehadiranmu
  • Lampu jalan mengiringi langkahku
  • Ku bawa setangkuh rindu
  • Setiap sudut ada bayanganmu
  • Ku susuri senja datang ke kotamu
  • Aku gelisah menanti kehadiranmu
  • Bukti bahwa aku mencintaimu
  • Sayangku aku pun rindu
  • Sabarlah kita kan bertemu
  • Waktu yang menguji cinta kita
  • Agar setia selamanya
  • Sayangku jangan dengarkan
  • Mereka yang tak ingin kita satu
  • Walau terpisah jarak dan waktu
  • Yakinkan hatiku tetap milikmu
  • Aku akan menjaga kesetiaanku
  • Meski getir melawan sepi
  • Karena kau milikku
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
hemmm.. yg tau lagunya merapat.. 🙏🙏

55 4 1

2020-9-8 13:12 vivo 1820

Carta hadiah

Jumlah: 0 25

Komen 4