Kepada Hati

Ku berhenti di batas ini

  • Ku berhenti di batas ini
  • Antara cinta dan mimpi bersamamu
  • Aku sadari kini bahwa memang hatimu
  • Bukan untukku
  • Ku kembali kepada sunyi
  • Ku ikhlaskan semua pada takdir
  • Tuhan pasti tahu yang terbaik untukku
  • Tenanglah hatiku
  • Tegarlah diri walaupun perih
  • Berjalan lah lagi sejauh mungkin
  • Hingga suatu hari nanti pasti bertemu
  • Dengan hati yang tak menyakiti
  • Ku genggam hati dan sakit ini
  • Tentang suratan tak bisa ku memaksa
  • Tuhan pasti tahu yang terbaik untukku
  • Tenanglah hati
  • Tegarlah diri walaupun perih
  • Berjalan lah lagi sejauh mungkin
  • Hingga suatu hari nanti pasti bertemu
  • Dengan hati yang tak menyakiti
  • Tegarlah diri walaupun perih
  • Berjalan lah lagi sejauh mungkin
  • Hingga suatu hari nanti pasti bertemu
  • Dengan hati yang tak menyakiti
  • Kepada hati aku katakan
  • Jangan jatuh lagi ke hati yang salah
  • Hingga suatu hari nanti pasti bertemu
  • Dengan hati yang tak menyakiti
  • Dengan hati yang tak menyakiti
00:00
-00:00
View song details
liriknya mengingatkan bahwa manusia selalu berusaha tanpa boleh menyerah, karena Tuhan selalu turut serta bersamanya

51 3 2747

2022-12-23 16:02 GALAXY Tab S

Gifts

Total: 0 3

Comments 3

  • Witri Ciend 2022-12-30 14:09

    akhirnya ada yang cover lagu ini juga!

  • De2w85 2022-12-30 15:58

    🙋‍♀️kerennnnn 👍👍👍🌹🌹🌹🌹🌹🌹 hee😁 🥰🥰💗💗💗

  • Min Prasetyo 2023-2-15 23:29

    keren...the best for you...👍👍💃💃🌹🌹🌹