Bukan Tak Mampu

Berdosakah bila aku katakan

  • Berdosakah bila aku katakan
  • Aku jatuh cinta kepada dirimu
  • Walaupun kau tak sendiri lagi
  • Izinkanlah aku menyayangimu
  • Walau tak mungkin lagi memiliki dirimu
  • Maafkanlah bila cintaku suatu dosa
  • Sungguh diriku tiada mengerti
  • Mengapa ku jatuh cinta kepada dirimu
  • Hanya kepadamu
  • Bukan tak mampu mencari yang lain
  • Aku melihat dirimu ku sudah bahagia
  • Hatiku bahagia
  • Semoga kau mengerti
  • Maafkanlah bila cintaku suatu dosa
  • Sungguh diriku tiada mengerti
  • Mengapa ku jatuh cinta kepada dirimu
  • Hanya kepadamu
  • Bukan tak mampu mencari yang lain
  • Aku melihat dirimu ku sudah bahagia
  • Hatiku bahagia
  • Semoga kau mengerti
  • Berdosakah bila aku katakan
  • Aku jatuh cinta kepada dirimu
  • Walaupun kau tak sendiri lagi
  • Izinkanlah aku menyayangimu
  • Walau tak mungkin lagi memiliki dirimu
  • Maafkanlah bila cintaku suatu dosa
00:00
-00:00
Lihat rincian lagu
Yuk dengarkan duet kami!

20 3 2527

2024-1-2 11:57 vivo 1820

Tangga lagu hadiah

Total: 1 3

Komentar 3

  • MeAsLy 2024-1-2 16:09

    oks trims ya sobatku salkomsel salsant hadir nya kreenn abizzz mantap jiwa👍👍 sehat selalu ya sobatku

  • Takbir Takbir 2024-1-4 14:50

    🙌ws mari mbak...kapan balik manehh mbak??? 🕺💞 👍

  • 🐵 🙈鱼仔 🙉 🙊 2024-1-4 15:15

    💙 💗 bgus Ini menginspirasi saya untuk mencoba sendiri 😘🌷🌹🕶️