Cinta Suci

Andaikan diriku mati

  • Andaikan diriku mati
  • Karena cinta yang suci
  • Ku tak'kan menyesali
  • Hidup pun tak mungkin lagi
  • Tanpa dirimu oh kasih
  • Hatiku ikhlas dan rela
  • Berkorban apa saja
  • Walau meregang nyawa
  • Hidup pun tak mungkin jua
  • Tanpa kau kasih bercinta
  • Walau beribu aral merintang
  • Sungguh diriku sanggup menerjang
  • Kar'na hanyalah engkau seorang
  • Yang paling aku sayang
  • Dan paling kurindukan
  • S'lama hayatku dikandung badan
  • Andaikan diriku mati
  • Karena cinta yang suci
  • Ku tak'kan menyesali
  • Hidup pun tak mungkin lagi
  • Tanpa dirimu oh kasih
  • Walau beribu aral merintang
  • Sungguh diriku sanggup menerjang
  • Kar'na hanyalah engkau seorang
  • Yang paling aku sayang
  • Dan paling kurindukan
  • S'lama hayatku dikandung badan
  • Andaikan diriku mati
  • Karena cinta yang suci
  • Ku tak'kan menyesali
  • Hidup pun tak mungkin lagi
  • Tanpa dirimu oh kasih
00:00
-00:00
查看作品详情
Yuk dengarkan duet kami!

109 6 1

2022-9-22 00:08 vivo 1811

礼物榜

累计: 1 4

评论 6