Sarjana Muda

Berjalan seorang pria muda

  • Berjalan seorang pria muda
  • Dengan jaket lusuh dipundaknya
  • Disela bibir tampak mengering
  • Terselip sebatang rumput liar
  • Jelas menatap awan berarak
  • Wajah murung semakin terlihat
  • Dengan langkah gontai tak terarah
  • Keringat bercampur debu jalanan
  • Engkau sarjana muda
  • Resah mencari kerja
  • Mengandalkan ijazahmu
  • Empat tahun lamanya
  • Bergelut dengan buku
  • Tuk jaminan masa depan
  • Langkah kakimu terhenti
  • Didepan halaman sebuah jawatan
  • Terjenuh lesu engkau melangkah
  • Dari pintu kantor yang diharapkan
  • Terngiang kata tiada lowongan
  • Untuk kerja yang didambakan
  • Tak perduli berusaha lagi
  • Namun kata sama kau dapatkan
  • Jelas menatap awan berarak
  • Wajah murung semakin terlihat
  • Engkau sarjana muda
  • Resah tak dapat kerja
  • Tak berguna ijazahmu
  • Empat tahun lamanya
  • Bergelut dengan buku
  • Sia sia semuanya
  • Setengah putus asa dia berucap maaf ibu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!24

301 34 2785

2021-6-12 18:02 OPPOCPH2185

Carta hadiah

Jumlah: 0 62

Komen 34

  • Novia Anindita 2021-11-4 13:09

    semangat yak!

  • Agung Junot 2021-11-7 13:27

    🎷Unch unch Voice 🤣..Best 👍 😚🎻 💙

  • Ratna Mulan 2021-11-7 17:55

    😃😆💓 top deh 🕺💗

  • Elia Putry Bala 2021-11-16 13:14

    gas pol!

  • Muis 2021-11-16 19:22

    ❤ 👏wowwww trbaaekkklahhh...tq SDI join honey kita sama sama masih belajar semangaaat ya de🤗🤗🤗 😜😜😜💯 😊

  • Elmiati 2021-11-20 11:12

    hadir!

  • D'santos 2021-11-20 21:00

    ✊💗💗💗mantap 😁😁 miss u 🎼 🎸 💞

  • Fan Syg 2021-11-24 15:38

    💖

  • Azizah Fizah 2021-11-24 21:19

    mantap jos pisan,dan lembut,

  • Elsa Wijayanti 2021-12-2 22:08

    💖💖😃aseeeeeekkk.......hiiiiikkkk........haaaakkk 🎉🤗😘😎