Kekasih Bayangan

Padamu pemilik hati yang tak pernah ku miliki

  • Padamu pemilik hati yang tak pernah ku miliki
  • Yang hadir sebagai bagian dari kisah hidupku
  • Engkau aku cinta dengan segenap rasa di hati
  • Slalu ku mencoba menjadi seperti yang engkau minta
  • Aku tahu engkau sebenarnya tahu
  • Tapi kau memilih seolah engkau tak tahu
  • Kau sembunyikan rasa cintaku
  • Di balik topeng persahabatanmu yang palsu
  • Kau jadikan aku kekasih bayangan
  • Untuk menemani saat kau merasa sepi
  • Bertahun lamanya kujalani kisah cinta sendiri
  • Mungkin memang benar
  • Cinta itu tak lagi berharga
  • Semua percuma bila engkau tak punya ikatan
  • Aku tahu engkau sebenarnya tahu
  • Tapi kau memilih seolah engkau tak tahu
  • Kau sembunyikan rasa cintaku
  • Di balik topeng persahabatanmu yang palsu
  • Kau jadikan aku kekasih bayangan
  • Untuk menemani saat kau merasa sepi
  • Bertahun lamanya ku jalani kisah
  • Cinta sendiri cinta sendiri
  • Ohho
  • Ku tahu engkau sebenarnya tahu
  • Tapi kau memilih seolah engkau tak tahu
  • Kau sembunyikan rasa cintaku
  • Di balik topeng persahabatanmu yang palsu
  • Kau jadikan aku kekasih bayangan
  • Untuk menemani saat kau merasa sepi
  • Bertahun lamanya kujalani kisah cinta sendiri
  • Cinta sendiri
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
setelah, , , ada sekian waktu , kini dibuang bagai sampah

216 23 2802

2023-3-16 13:12 realmeRMX2061

Carta hadiah

Jumlah: 0 31

Komen 23

  • Døtt 2023-9-24 11:52

    wow

  • Waty Sahar 2023-9-24 20:25

    😚😚😚😚kerenn😍😍😍😍😍😍😍😍🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹🌹 Saya harap saya bisa melakukan itu 😚

  • Shifa 2023-10-9 16:48

    lirik lagunya mantap

  • secret 2024-5-27 16:07

    haha! Enak beneran ni lagu😍😍😍😍😍😍😍 💃

  • Aguz Prayoga 2024-5-27 18:45

    haha. join lagi ya.. 🙋‍♀️

  • Muhammad Dedi H 2024-6-18 11:19

    pengen duet bareng kamu

  • RifaldiFbs 2024-6-18 22:24

    syahdunya suaramu

  • Rizkiana 2024-9-9 18:36

    suaranya keren banget

  • Yafa 2024-9-11 11:44

    🕺menghayati 🤩

  • Yan Prasetya Frezzy 2024-9-11 18:56

    suaranya kog bagus2 ya 😂 😂 😂 😂 😂 💖💖💖💖💖💖🎸