Muara Kasih Bunda

Bunda

  • Bunda
  • Engkaulah muara kasih dan sayang
  • Apapun pasti kau lakukan
  • Demi anakmu yang tersayang
  • Bunda
  • Tak pernah kau berharap budi balasan
  • Atas apa yang kau lakukan
  • Untuk diriku yang kau sayang
  • Saat diriku dekat dalam sentuhan
  • Peluk kasihmu dan sayang
  • Saat ku jauh dari jangkauan
  • Doa mu kau sertakan
  • Maafkan diriku bunda
  • Kadang tak sengaja ku membuat
  • Relung hatimu terluka
  • Kuingin kau tahu bunda
  • Betapa kumencintaimu
  • Lebih dari segalanya
  • Kumohon restu dalam langkahku
  • Bahagiaku seiring doamu
  • Bunda
  • Tak pernah kau berharap budi balasan
  • Atas apa yang kau lakukan
  • Untuk diriku yang kau sayang
  • Saat diriku dekat dalam sentuhan
  • Peluk kasihmu dan sayang
  • Saat ku jauh dari jangkauan
  • Doa mu kau sertakan
  • Maafkan diriku bunda
  • Kadang tak sengaja ku membuat
  • Relung hatimu terluka
  • Kuingin kau tahu bunda
  • Betapa kumencintaimu
  • Lebih dari segalanya
  • Kumohon restu dalam langkahku
  • Bahagiaku seiring doamu
  • Bunda
  • Engkaulah muara kasih dan sayang
  • Apapun pasti kau lakukan
  • Untuk diriku yang kau sayang
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
yuk guys di lik komen dan shar😢🤲🙏

36 4 1305

2022-2-17 15:53 vivoV2026

Carta hadiah

Jumlah: 7 1012

Komen 4

  • off 2022-2-17 19:14

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuhTerimakasih ya Bg Shobatku ats hadir dan dijoin OCnyakereen sangaat

  • [abi👻 🇮🇩] 2022-2-19 06:23

    waalaikum.salam.wr.wb ya sama.sama😊🙏🙏

  • SMSagala 2022-2-23 22:51

    mantul 👍👍👍🌷🌷🌷🌷 berbunga bunga

  • [abi👻 🇮🇩] 2022-3-1 00:20

    mkasih✌️🙏