Tapi Tahukah Kamu?

Bagaikan bintang di langit

  • Bagaikan bintang di langit
  • Yang takkan bisa kuraih
  • Begitu pun kamu
  • Yang tak mungkin bisa aku miliki
  • Kutahu siapa dirimu
  • Kutahu siapa diriku
  • Kita yang berbeda
  • Kau dan aku bagai
  • Langit dan bumi
  • Tapi tahukah kamu
  • Betapa ku mencintai dirimu
  • Tak sanggup ku melawan hatiku
  • Yang slalu meng inginkanmu
  • Tolong yakinkan aku
  • Perjuangkan atau ku menyerah
  • Namun bila tak bisa bersama
  • Lebih baik menghilang
  • Kutahu siapa dirimu
  • Kutahu siapa diriku
  • Kita yang berbeda
  • Kau dan aku bagai langit dan bumi
  • Sesungguhnya aku
  • Tak sanggup tanpamu
  • Tapi tahukah kamu
  • Betapa ku mencintai dirimu
  • Tak sanggup ku melawan hatiku
  • Yang slalu menginginkanmu
  • Tolong yakinkan aku
  • Perjuangkan atau ku menyerah
  • Namun bila tak bisa bersama
  • Lebih baik ku menghilang oh
  • Namun bila tak bisa bersama
  • Ku harap kau bahagia
00:00
-00:00
Xem chi tiết bài hát
beda versi....🤔

114 8 3099

2024-11-7 11:29 OPPOCPH2603

Quà

Tổng: 0 307

Bình luận 8