Hujan Di Malam Minggu

Hujan di malam minggu

  • Hujan di malam minggu
  • Aku tak datang padamu
  • Bukan aku tak mau sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Bukan aku tak mau sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Tanjung Katung airnya biru
  • Pantai cermin indah lautnya
  • Terkatung-katung menunggu-nunggu
  • Aku bercermin untuk siapa
  • Terkatung-katung menunggu-nunggu
  • Aku menyanyi lagu merana
  • Aku menunggu sampai jam satu
  • Namun kau tak datang juga
  • Mana janjimu mana sumpahmu
  • Yang pernah kau ucapkan dulu
  • Katanya gunung akan kau daki
  • Lautan luas engkau seberangi
  • Tapi mengapa karena hujan saja
  • Engkau takut dan batalkan janji
  • Aku telah berjanji berjumpa di malam itu
  • Tapi aku tak datang sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Tapi aku tak datang sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Aku menunggu sampai jam satu
  • Namun kau tak datang juga
  • Mana janjimu mana sumpahmu
  • Yang pernah kau ucapkan dulu
  • Katanya gunung akan kau daki
  • Lautan luas engkau seberangi
  • Tapi mengapa karena hujan saja
  • Engkau takut dan batalkan janji
  • Aku telah berjanji berjumpa di malam itu
  • Tapi aku tak datang sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Tapi aku tak datang sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Hujan di malam minggu
  • Engkau tak datang padaku
  • Bukan aku tak mau sayang
  • Hujan di malam minggu
  • Bukan aku tak mau sayang
  • Hujan di malam minggu
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!

25 2 3582

2024-12-24 09:40 samsungSM-A315G

Carta hadiah

Jumlah: 0 3

Komen 2

  • dewi sulistyowati 1-1 22:05

    🙋‍♂️maaaaantaaaap waaaw kereeen banget suaramu sahabatku makasih kehadiranya ya 💘 🍭🍭🍭🍭🍭😍

  • Tubagus Prayitno 1-1 22:55

    😍🕶️kerennn koq... mantaaapz.....luar biasaa....makasih yaa kakak.... jadi baper deh..heheheeeee