Teman Biasa(Live)

Keramahanku kepadamu

  • Keramahanku kepadamu
  • Kebaikanku kepadamu
  • Bukan berarti bahwa aku cinta kepadamu
  • Bukan berarti bahwa aku ini kekasihmu
  • Tapi sikapmu kepadaku
  • Seakan aku kekasihmu
  • Sejak aku kenal padamu
  • Kau kuanggap teman yang biasa
  • Sungguh aku tiada menduga
  • Kala engkau menyatakan cinta
  • Rupanya aku membuat engkau jatuh cinta
  • Janganlah lagi kaunyatakan
  • Rasa cintamu kepadaku
  • Sejak aku kenal padamu
  • Kau kuanggap teman yang biasa
  • Sungguh aku tiada menduga
  • Kala engkau menyatakan cinta
  • Rupanya aku membuat engkau jatuh cinta
  • Janganlah lagi kaunyatakan
  • Rasa cintamu kepadaku
  • Karena sesungguhnya aku tak menyintaimu
  • Tak mungkin kupaksakan untuk menyintai kamu
  • Mulai sekarang kauanggaplah
  • Diriku ini teman saja
00:00
-00:00
Lihat butiran lagu
Yuk dengarkan duet kami!

60 6 2387

2022-7-27 23:00 vivoV2116

Carta hadiah

Jumlah: 0 0

Komen 6

  • HANNIS 2022-7-27 23:36

    haii kk kuh kemana aj nih 🤭🤭

  • HANNIS 2022-7-27 23:37

    makasih kk udah temani hannis kembali 🙏🙏

  • HANNIS 2022-7-27 23:37

    kereeen selalu kk 👍👍👍

  • WeSing8786 2022-7-28 00:21

    kkak sibuk kerja, kkak selalu capek maaf ya kalau kkak tdk respon🙏

  • Rey 2022-7-28 07:25

    luluh banget denger suara kamu!

  • WeSing8786 2022-7-28 14:55

    trims apresiasi nya🙏