Raib(Bunga Desa)

Bunga desa yang ku puja

  • Bunga desa yang ku puja
  • Raib entah kemana
  • Tercabut dari jambangan
  • Kala badai menerjang
  • Kalau masih bersemi
  • Dimanakah rimbahnya
  • Kalau pun sudah mati
  • Dimana pusaranya
  • Taman tiada indah lagi
  • Tanpa kau bunga desa
  • Hati tak ceria lagi
  • Tanpa kau bunga desa
  • Bunga bunga di taman
  • Terkulai turut bersedih
  • Karena sang primadona telah pergi
  • Kumbang kumbang kelana
  • Siapa yang menemukannya
  • Akan ku tukar dengan bunga seribu
  • Bunga desa yang ku puja
  • Raib entah kemana
  • Tercabut dari jambangan
  • Kala badai menerjang
  • Kalau masih bersemi
  • Dimanakah rimbahnya
  • Kalau pun sudah mati
  • Dimana pusaranya
  • Taman tiada indah lagi
  • Tanpa kau bunga desa
  • Hati tak ceria lagi
  • Tanpa kau bunga desa
  • Bunga bunga di taman
  • Terkulai turut bersedih
  • Karena sang primadona telah pergi
  • Kumbang kumbang kelana
  • Siapa yang menemukannya
  • Akan ku tukar dengan bunga seribu
  • Bunga desa yang ku puja
  • Raib entah kemana
  • Tercabut dari jambangan
  • Kala badai menerjang
  • Kalau masih bersemi
  • Dimanakah rimbahnya
  • Kalau pun sudah mati
  • Dimana pusaranya
  • Taman tiada indah lagi
  • Tanpa kau bunga desa
  • Hati tak ceria lagi
  • Tanpa kau bunga desa
00:00
-00:00
查看作品詳情
Yuk dengarkan aku nyanyi solo!

18 4 4152

2022-1-6 20:46 vivo 1904

禮物榜

累計: 0 0

評論 4

  • Yan An 2022-1-12 22:51

    gak ada falesnya!

  • miraaaa 😍😍 2022-1-13 22:19

    💖💖💖💖💖💖💖💖kerenn bang 😁

  • dedyyonantan 2022-1-13 22:56

    gas pol!

  • Oyoy 2022-1-15 14:08

    🎉🤗😘😊😊😊lagunya. aduhhhh..cuma aku tak bisa punya suara yg enak .. 🥁 😘