Mengenal Hatiku

Hanya dekat kasih-mu bapa

  • Hanya dekat kasih-mu bapa
  • Jiwaku pun tent'ram
  • Engkau menerimaku dengan sepenuhnya
  • Walau dunia melihat rupa
  • Namun kau memandangku
  • Sampai kedalaman hatiku
  • Tuhan inilah yang ku tahu kau mengenal hatiku
  • Jauh melebihi semua yang terdekat sekalipun
  • Tuhan inilah yang ku mau kau menjaga hatiku
  • Supaya kehidupan memancar senantiasa
  • Tuhan inilah yang ku tahu kau mengenal hatiku
  • Jauh melebihi semua yang terdekat sekalipun
  • Tuhan inilah yang ku mau kau menjaga hatiku
  • Supaya kehidupan memancar senantiasa
  • Supaya kehidupan memancar senantiasa
00:00
-00:00
查看作品详情
Mari berteman, kenal lebih dekat melalui Youtube / Instagram / TikTok : JenniferOdelia

28 1 1057

2022-3-17 11:35 iPhone 12 Pro

礼物榜

累计: 0 0

评论 1